Sebab-Sebab Ampunan di Bulan Ramadhan
Senin, 12 September 2011
0
komentar

Dalam bulan Ramadhan
ada banyak sekali sebab-sebab turunnya ampunan. Di antara sebab-sebab turunnya
ampunan itu adalah :
1. Melakukan Puasa di bulan ini
(Ramadhan).
Rasulullah shalallahu 'alaihi wasallam bersabda :
"Barangsiapa puasa Ramadhan karena iman dan mengharap pahala Allah,
niscaya ia diampuni dosanya yang telah lalu." (Hadits Muttafaq 'Alaih)
2. Melakukan Shalat tarawih dan tahajjud...
Baca Selengkapnya ....